EUDOXUS

Oleh: Anita Mayasari/08301244026/PM NR'08

Eudoxus merupakan seorang ahli astronomi yang berasal dari Cnidus. Ia juga seorang matematikawan dan pernah menjadi murid Plato. Ia adalah anak dari Aeschines yang juga berasal dari Cnidus, Asia Kecil. Ia pernah pergi ke Tarentum untuk belajar matematika bersama Archytas. Selain itu ia juga pernah mempelajari pengobatan dengan Pjilisto di Italy.

Sekitar 387SM, saat umurnya 23 tahun, dia pergi ke Athena untuk belajar bersama pengikut-pengikut Socrates, walaupun akhirnya ia menjadi murid Plato. Ia belajar dengan Plato untuk beberapa bulan, tapi walaupun demikian ketidaksetujuan dari murid-murid Plato menimbulkan perselisihan.

Eudoxus merupakan seorang yang miskin yang hanya bias manyewa 1 kamar di Piraeus. Dan untuk mengikuti perkuliahan Plato ia masih harus berjalan + 7 mil setia harinya. Walaupun dmikian, teman-temannya kemudian melakukan penggalangan dana untuk mengirimnya ke Heliopolis, Mesir untuk mengajar astronomi dan matematika. Dia tinggal di sana selama 16 bulan. Dari Mesir ia kemudian pergi ke Cyzicus yang berada di pantai selatan laut Marmara dan Propontis. Lalu ia pergi ke selatan Lapangan Mausolus. Selama berpergia ia mengajak serta murid-muridnya.

Sekitar 368 SM dia kembali ke Athena dan kemudian ia kembali ke Cnidus. Yang lalu ia kemudian mendirikan sebuah observatorium disana,ia juga kambali menulis dan kuliah di teologi, astronomi dan meteorology.

Dia memang ahli di bidang matematika astronomi, dan untukitu ia memperkenalkan astronomi dunia dan ia lalu memberikan kotribusinya untuk memahami gerakan dari planet-planet.

Karyanya dalam proporsi ditunjukan besarnya dalam angka, itu memungkinkan penggunaan kekontinuan nilai dan bukan hanya keseluruhan bilangan atau bahkan bilangan rasional.

Ketika itu dibuktikan oleh Tartagila dan yang lain di abad ke 16, itu menjadi dasar untuk setiap karya dalam pengetahuan abad itu, sampai digantikan oleh metode aljabaris oleh Descartes.

Eudoxus juga mengembangkan “method of exhaustion” milik Antiphon

Comments

Popular posts from this blog

History of Mathematics

SEJARAH MATEMATIKA